Saham China di Hong Kong Rebound Jelang Rapat The Fed

PT.RIFAN FINANCINDO BERJANGKA ;
Saham China yang diperdagangkan di Hong Kong mengalami rebound jelang keputusan dari pertemuan Federal Reserve setelah indeks tersebut diperdagangkan pada level yang relatif rendah terhadap saham global dalam 12 tahun terakhir.
Indeks Hang Seng China Enterprises menguat 2,4 % ke level 9,566.92 pada pukul 09:42 pagi waktu setempat, menuju kenaikan terbesar sejak 4 November lalu. Saham perusahaan energi dan keuangan memimpin kenaikan. Saham PetroChina Co turun ke level 7 tahun terendah pada minggu ini, melonjak 5 %, sedangkan saham Industri & Commercial Bank of China Ltd raih gain terbesar dalam hampir 6 pekan. Sementara itu, Indeks Shanghai Composite Index menguat 0,4 %. (knc)
Sumber : Bloomberg
 
© 2009 PT Rifan Financindo Berjangka Medan | Powered by Blogger | Built on the Blogger Template Valid X/HTML (Just Home Page) | Design: Choen | PageNav: Abu Farhan